Belajar Menjadi Muslim Pluralis dari Nabi Muhammad
Saat ini, kita sangat mudah menemukan perang kata, saling caci, dan tebaran kebencian di media sosial. Yang paling menyedihkan adalah tebaran kebencian itu dibungkus dengan retorika agama, seakan agama mengajarkan para pemeluknya untuk saling membenci dan memaki. Entah budaya apa dan dari mana penyakit membenci itu membentuk perilaku bangsa ini. Seakan kita tidak memiliki kebajikan […]