Pemasangan Infus
Dari aspek hukum kesehatan, pemasangan infus adalah delegasi yang diberikan oleh dokter kepada perawat dan menjadi tanggung jawab perawat.
Pemasangan infus adalah tindakan medis yang sifatnya invasive sehingga harus jelas siapa yang mempunyai kewenangan.